Riot Games, pengembang Moba League of Legends: Wildrift, secara resmi menggugat Moonton, pengembang Mobile Legends. Gugatan ini diajukan oleh Riot terhadap Mobile Legends pada 9 Mei 2022 di pengadilan tinggi di California.
Riot Games Menggugat Mobile Legends karena Pelanggaran Hak Cipta
Riot Games menggugat Moonton terkait isu pelanggaran hak cipta yang dilakukan oleh Moonton kepada game-game Riot selaku developer dari game Moba League of Legends: Wildrift. Moonton dianggap telah melanggar hak cipta dengan menjiplak desain game League of Legends: Wildrift untuk diterapkan pada game MOBA miliknya, yaitu Mobile Legends: Bang Bang.
Dalam laporannya, Riot Games memberikan beberapa bukti yang diduga hasil plagiat dari League of Legends: Wild Rift. Selain itu, Riot bahkan telah melampirkan banyak bukti yang diduga hasil plagiat oleh Moonton untuk diterapkan pada game Mobile Legends.
Hingga saat ini, belum ada tanggapan dari Moonton terkait gugatan mereka oleh Riot Games selaku pengembang League of Legend: Wildrift.
tag : mobile legends bang bang,mobile legend,mobile legends bang bang mobile,wild rift,mobile legends mobile legends,league of legends mobile,mobile legends bang bang game,moonton mobile legends,game mobile legends,mobile legends bang bang bang,mobile legends mobile,league of legends game,in league of legends,mobile legends bang bang mobile legends bang bang,league legends,legend oflegends,leaguegame,lol wild rift,mobile legends mobile legends mobile legends,riot games lol,legends bang,moba mobile,riot league of legends,riot mobile,riot wild rift
Related Posts
- Cara Mengaktifkan Bug HP Masha, Penjelasan dan Kenapa Begitu OP! Masha Mobile Legends ternyata memiliki bug HP yang membuatnya sangat op. Bug Masha ini dapat meningkatkan kesehatan penggunanya hingga lebih dari 100 ...
- Langit Kembali Terbelah! Sky Piercer MLBB Kembali Menerbang Tinggi di Patch Terbaru!Para pecinta Mobile Legends, bersiaplah untuk kembali merasakan sensasi keganasan Sky Piercer! Item yang sempat di-nerf pada update sebelumnya ini di ...
- Drama Korea Terbaru yang Tayang pada Februari 2025: Panduan Lengkap untuk Pecinta DrakorHalo, para pecinta drakor! Siapkan camilan favorit dan pastikan koneksi internet kalian lancar, karena Februari 2025 ini, dunia per-drakor-an bakal m ...
- Call of Duty: Warzone Mobile Telah Hadir! Rasakan Gemuruh Battle Royale di Genggamanmu!Penggemar Call of Duty, bersiaplah untuk petualangan baru! Call of Duty: Warzone Mobile, versi mobile dari game battle royale fenomenal Call of Duty: ...
- Solo Leveling Season 2: Jadwal Tayang, Sinopsis Lengkap, dan Rahasia di Balik Layar yang Bakal Bikin Lo Terpana!Hai, para die-hard fans Solo Leveling! Kalian pasti udah nggak sabar nungguin lanjutan petualangan Sung Jinwoo yang makin epic di Season 2, kan? Nah, ...
- 2 Ways to Screenshot the Latest Oppo A59 How to Screenshot the Latest Oppo A59 - The Screenshot feature is one of the default features that is always present on all smartphones today. The Sc ...
EmoticonEmoticon