Monster Jungle Yang Wajib Kamu Ketahui

Hello Sup Brother,Kali ini kita akan memberi info mengenai Monster Jungle Yang Wajib Kamu Ketehaui .Mengapa demikian?karena ini wajib kamu ketahui bisa dibilang ini basic kamu main game ini,karena monster ini akan membantu kamu bermain dan mempermudah permainanmu.


Hal yang kamu dapet ketika kamu kill monster ini ialah xp+gold dan ada beberapa monster yang memberi kamu buff juga.Tapi diingat-ingat kamu harus waspada dan selalu check map agar monster yang mau kamu bunuh tidak dicuri oleh musuh.Lebih jelasnya kamu simak dibawah ini.


Berikut adalah penjelasan monster dan reward yang akan kamu dapatkan


  • LORD 
Lord ini dapat kamu temukan pada map yang bertanda warna pink,sesosok mosnter besar yang membawa pedang.Ketika kamu selesai membunuh lord ini kamu akan mendapatkan exp dan gold dan kamu juga mendapatkan hero lord pada pertandingan kamu yang nanti akan muncul di jalur map yang akan dapat membantu tim kamu untuk menyerang.

  • Turtle
Turtle ini dapat kamu temukan pad map yang bertanda warna biru,wujud monster menyerupai kura-kura.Ketika kamu usai membunuh monster ini kamu akan mendapatkan exp dan gold untuk tim kamu.Hal ini berguna untuk meningkatkan gold agar item kamu dapat segera dibeli.

  • Reaper
Kamu dapat temukan pada map yang merah.Monster ini menyerupai sesosok reaper yang nantinya ketika kamu usai membunuh monster ini kamu akan mendapatkan buff yang akan memperkuat hero kamu.

Kamu akan mendapatkan buff Serangan Fisik dan Kekuatan Sihir hero sebesar 10% yang berdurasi.Selain itu kamu mendapatkan kecepatan gerakan dan meningkat sebesar 15% selama 2 detik ketika skill kamu kamu berikan ke musuh.

  • Spinner
Kamu dapat temukan pad amap yang bertanda biru , monster yang berwujud mempunyai kepala yang besar.Usai kamu membunuh monster ini kamu akan mendapatkan exp dan gold tentunya.

Kamu akan mendapatkan buff mengurangi cooldown semua skill sebesar 20% dan mana sebesar 50%


Semoga dapat membantu kamu dengan adanya artikel Monster Jungle Yang Wajib Kamu Ketahui

Semoga Bermanfaat.
Previous
Next Post »
close